✓ Saldo OVO Hilang 2023 : Penyebab dan Cara Mengatasi

Saldo OVO Hilang – Nama OVO memang sudah dikenal oleh banyak orang, terlebih untuk saat ini OVO menjadi salah satu metode pembayaran dari program kartu Prakerja. Selain itu juga, ada cukup banyak hal yang bisa anda lakukan dengan menggunakan aplikasi OVO.

Seperti yang sudah diketahui semua orang, jika OVO memiliki cukup banyak sekali kelebihan yang bisa dirasakan oleh setiap pengguna. Hal yang paling menonjol pada uang elektronik satu ini adalah promo cashback yang sangat menggiurkan sekali.

[toc]

Tidak hanya promo didalam aplikasi OVO saja, pengguna juga bisa menggunakan promo di beberapa merchant rekanan dari OVO seperti Tokopedia dan Grab contohnya. Meski demikian, namun ada beberapa pengguna yang mengeluhkan beberapa permasalahan terkait akun OVO.

Beberapa permasalahan yang dikeluhkan ialah tiba-tiba saldo OVO hilang dan lain sebagainya. Meski permasalahan seperti ini tidak berdampak ke semua pengguna, namun ada banyak orang yang khawatir jika sewaktu-waktu hal tersebut terjadi. Untuk kali ini Ovoint.com akan sampaikan penyebab dan cara mengatasi permasalahan seperti ini.

Penyebab dan Cara Mengatasi Saldo OVO Hilang

Penyebab dan Cara Mengatasi Saldo OVO Hilang

Meski menjadi momok yang cukup mengkhawatirkan bagi setiap pengguna, namun kejadian seperti saldo OVO cash hilang ternyata bisa anda atasi dengan mudah. Ada beberapa cara bisa anda lakukan, seperti halnya INSENTIF PRAKERJA GAGAL MASUK maupun gagal melakukan aktivasi.

Penyebab Saldo OVO Hilang

Adanya kejadian seperti tersebut, baik didalam aplikasi Grab maupun Tokopedia pasti ada penyebabnya kenapa bisa hilang. Oleh karena itu setiap pengguna harus mencari apa sumber permasalahannya. Nah, berikut ini beberapa penyebab yang sering terjadi.

  • Terjadi kesalahan pada aplikasi
  • Aplikasi mengalami Maintenance
  • Kesalahan dalam melakukan pembayaran
  • Koneksi internet tidak stabil

Cara Mengatasi Saldo OVO Hilang

Cara Mengatasi Saldo OVO Hilang

Jika anda merupakan salah satu pengguna yang sedang mengalami permasalahan seperti tersebut, tetap tenang. Karena semua ini terdapat cara mengatasi agar saldo OVO yang menghilang bisa kembali lagi. Berikut ini beberapa cara mengbalikan yang bisa anda lakukan untuk mengembalikannya.

1. Hapus dan Instal Ulang Aplikasi OVO

Cara pertama ialah hapus aplikasi OVO dan instal kembali aplikasi, namun sebelum melakukan hapus aplikasi terlebih dahulu log out. Setelah berhasil instal aplikasi OVO versi paling terbaru, silahkan login kembali dan biasanya saldo akan kembali ke akun.

2. Diamkan Beberapa Waktu Untuk Melakukan Cek Saldo

Kedua cukup biarkan saja hingga beberapa waktu, jika penyebabnya dikarenakan kesalahan pada aplikasi seperti eror atau maintenance. Apabila dirasa sudah normal semua, coba buka kembali aplikasi OVO apakah saldo kembali lagi atau tidak.

3. Hubungi Pusat Bantuan OVO

Seperti sudah kami sampaikan kepada anda semuanya, ada cukup banyak cara bisa dilakukan jika poin pertama dan kedua tidak berhasil. Pengguna bisa gunakan saja fitur pusat bantuan OVO untuk melaporkan permasalah yang sedang anda alami

4. Lakukan Panggilan Melalui Call Center OVO

Cara terakhir, hubungi saja call center OVO di nomor 1500 696. Dengan menggunakan cara yang terakhir, maka pihak OVO akan membantu permasalah yang sedang anda alami.

Tips Agar Saldo OVO Tidak Hilang

Tips Agar Saldo OVO Tidak Hilang

Kejadian saldo hilang tidak hanya terjadi pada aplikasi OVO saja, beberapa aplikasi uang digital lainnya juga mengalami permasalahan seperti terbut. Untuk menghindari kejadian seperti tersebut, maka ikuti beberapa tips yang kami sampaikan seperti berikut.

  1. Pastikan akun sudah di upgrade OVO Premier atau melakukan verifikasi data diri
  2. Selalu menggunakan aplikasi OVO ketika internet sedang stabil
  3. Gunakan aplikasi versi paling terbaru
  4. Sering merubah Securty Code demi keamanan
  5. Jangan terlalu banyak menyimpan saldo di aplikasi OVO

Nah itulah pembahasan mengenai kenapa saldo OVO cash hilang dan dilengkapi penyebeb serta cara mengatasi yang bisa Ovoint.com sampaikan kepada kalian semua. Semoga saja artikel seperti diatas dapat bermanfaat bagi yang membutuhkannya.

Tinggalkan komentar