11 Cara Aktivasi OVO di Lazada 2023 : Syarat & Ketentuannya

Cara Aktivasi OVO di Lazada – Ada cukup banyak pilihan jika anda ingin melakukan belanja online, bahkan beberapa situs belanja online yang bisa digunakan. Mulai dari Shopee, Tokopedia, Bukalapak, Lazada dan masih banyak lagi lainnya.

Namun disini kami akan sedikit informasikan kepada anda semua salah satu marketplace yang bernama Lazada. Seperti sudah diketahui semua orang, jika Lazada menyediakan cukup metode pembayaran seperti dompet digital salah satunya.

[toc]

Jika sebelumnya pengguna bisa bayar Lazada pakai DANA, dan sekarang ini ada kabar gembira bagi semua pengguna OVO. Karena Lazada sudah menyediakan metode pembayaran pakai OVO dan bisa anda hubungkan langsung di aplikasinya.

Lantas bagaimana cara menghubungkan OVO di aplikasi Lazada? Apakah terdapat persyaratan khusus. Apabila anda merupakan pengguna dompet digital dengan warna khas ungu dan ingin hubungkan, berikut Ovoint.com sampaikan cara aktivasi OVO di Lazada.

Syarat & Cara Aktivasi OVO di Lazada

Syarat Cara Aktivasi OVO di Lazada

Seperti sudah kami sampaikan kepada anda semua, ketika ingin menghubungkan OVO menjadi metode pembayarannya. Sebenarnya tidak perlu dan tidak harus akunnya di UPGRDE KE OVO PREMIER, jadi tidak ada persyaratan khusus.

Syarat Aktivasi OVO di Lazada

Syarat Aktivasi OVO di Lazada

Meskipun tidak ada syarat khusus ketika pengguna OVO ingin menghubungkan di aplikasi Lazada. Namun anda harus melengkapi beberapa ketentuan sebagai berikut.

  • Akun OVO terverifikasi data diri
  • Akun Lazada terverifikasi
  • Hanya bisa dilakukan pada saat proses checkout

Cara Aktivasi OVO di Lazada

Cara Aktivasi OVO di Lazada
  1. Pertama buka aplikasi Lazada lewat smartphone
  2. Silahkan cari produk yang sedang anda cari
  3. Setelah masuk proses checkout silahkan masukan alamat pengiriman, kurir pengirimannya
  4. Kemudian dilanjutkan pilih metode pembayaran
  5. Silahkan pilih OVO sebagai metode pembayaran
  6. Nantinya anda cukup masukan nomor telepone yang terdaftar di aplikasi OVO, jika sudah klik Lanjutkan
  7. Lalu dilanjutkan untuk masukan kode OTP untuk verifikasi nomor HP
  8. Setelah verifikasi berhasil, maka anda akan diarahkan kembali ke menu pesanan
  9. Silahkan klik saja Konfirmasi Pesanan
  10. Terakhir cukup masukan PIN OVO
  11. Berhasil, proses aktivasi sudah berhasil

FAQ

Apakah OVO Bisa Dijadikan Metode Pembayaran Utama?

Ya, tentu saja OVO bisa dijadikan metode pembayaran utama

Dapatkah Saya Mendapat Cashback OVO Point Ketika Belanja di Lazada?

Tentu saja bisa, asalkan pengguna memiliki voucher sesuai dengan syarat & Ketentuan berlaku

Nah seperti itulah pembahasan mengenai cara hubungkan OVO di Lazada beserta syarat dan ketentuannya yang bisa Ovoint.com sampaikan. Semoga saja dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua pengguna OVO yang sedang membutuhkannya.

Tinggalkan komentar